Sering saya mendapatkan komentar yang isinya “boleh dicoba nih mas, trims ya….”. Dan di NAMA serta di URLnya jelas merujuk pada suatu produk tertentu.
Sebenarnya sah sah saja Anda melakukan hal itu. Tapi sebetulnya itu keliru loh.
Kenapa?
Anda menaruh link pada blog dengan niche bisnis, padahal produk Anda adalah tentang obat-obatan. Cocok ga ?
Backlink sih akan banyak tetapi jelas tidak berkualitas kalau seperti itu.
So, sebaiknya jika niche blog Anda tentang obat misalnya, ya komentar aja di blog yang membahas tentang obat herbal. Lebih cocok seperti itu.
Berhubung blog ini adalah blog do follow, maka saya mempunyai otoritas penuh untuk menyetujui komentar jika :
1. Isi komentarnya berbobot
2. Bukan spamming
Saya tidak terlalu peduli dengan banyaknya komentar di artikel saya. Yang penting saya menulis artikel, dan artikel itu dibaca oleh banyak orang.
15322 Total Views 1 Views Today
Related
Blogcomment yang baik
Sering saya mendapatkan komentar yang isinya “boleh dicoba nih mas, trims ya….”. Dan di NAMA serta di URLnya jelas merujuk pada suatu produk tertentu.
Sebenarnya sah sah saja Anda melakukan hal itu. Tapi sebetulnya itu keliru loh.
Kenapa?
Anda menaruh link pada blog dengan niche bisnis, padahal produk Anda adalah tentang obat-obatan. Cocok ga ?
Backlink sih akan banyak tetapi jelas tidak berkualitas kalau seperti itu.
So, sebaiknya jika niche blog Anda tentang obat misalnya, ya komentar aja di blog yang membahas tentang obat herbal. Lebih cocok seperti itu.
Berhubung blog ini adalah blog do follow, maka saya mempunyai otoritas penuh untuk menyetujui komentar jika :
1. Isi komentarnya berbobot
2. Bukan spamming
Saya tidak terlalu peduli dengan banyaknya komentar di artikel saya. Yang penting saya menulis artikel, dan artikel itu dibaca oleh banyak orang.
Share this:
Related